(Courtesy: Andy Elliott) |
Arthur yang saat ini berusia 19 tahun masih terus meningkatkan kemampuan tekniknya, akan tetapi dalam beberapa aspek lain ia sudah mampu meningkatkan kemampuannya.
Salah satu pelatih yang terkesan dengan semangat dan kerja keras Arthur adalah Igor Labaien, salah satu pelatih fitness di klub RCD Espanyol.
"Hal terhebat tentang Arthur adalah ia mau belajar, ia mau bekerja keras dan tidak pernah mengatakan tidak. Jika suatu saat pelatih kepala memutuskan bahwa latihan diperpanjang dari dua jam menjadi empat jam, Arthur langsung menjawab bahwa hal tersebut tidak masalah," ujar Labaien.
"Arthur adalah orang yang luar biasa untuk diajak bekerja sama. Ia sungguh - sungguh pekerja keras serta hidup dan bernafas sepakbola," tambah Labaien.
No comments:
Post a Comment